Anda berada di:

Realisasi Belanja Langsung
Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan
Tahun Anggaran 2019

No. KODE REKENING KEGIATAN PAGU ANGGARAN (RP.) REALISASI (RP.) REALISASI (%)
1 3.03.03.01.01.01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 13.332.500 13.332.500 100,00
2 3.03.03.01.01.02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 123.444.000 107.478.772 87,07
3 3.03.03.01.01.07 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan 81.890.500 81.810.500 99,90
4 3.03.03.01.01.18 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah 133.460.000 133.419.941 99,97
5 3.03.03.01.02.03 Pembangunan Gedung Kantor 506.350.000 440.626.967 87,02
6 3.03.03.01.02.09 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 126.505.000 126.500.000 100,00
7 3.03.03.01.02.12 Pemagaran Keliling Kantor Dinas 350.470.000 350.254.311 99,94
8 3.03.03.01.02.24 Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 173.586.400 167.097.842 96,26
9 3.03.03.01.02.42 Kegiatan Rehabilitasi Sedang / Berat Rumah Gedung Kantor 201.130.000 201.010.611 99,94
10 3.03.03.01.03.06 Pembinaan dan Peningkatan Kapasitas Aparatur 152.827.000 151.957.000 99,43
11 3.03.03.01.06.01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD 1.848.300 1.848.300 100,00
12 3.03.03.01.06.02 Penyusunan Laporan Keuangan Dinas 2.021.200 2.021.200 100,00
13 3.03.03.01.06.05 Penyusunan Laporan Tahunan SKPD 1.888.500 1.888.500 100,00
14 3.03.03.01.06.06 Koordinasi, Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Pembangunan Peternakan dan Kesehatan Hewan 67.022.500 67.021.858 100,00
15 3.03.03.01.09.02 Penyusunan RKA / DPA SKPD 13.660.800 13.660.800 100,00
16 3.03.03.01.09.03 Sinkronisasi Potensi Pembangunan Peternakan dan Kesehatan Hewan 52.066.200 51.644.502 99,19
17 3.03.03.01.09.04 Penyusunan Rencana Kerja Tahunan Dinas 2.186.500 2.186.500 100,00
18 3.03.03.01.21.02 Pemeliharaan Kesehatan & Pencegahan Penyakit Menular Ternak 753.133.000 745.469.215 98,98
19 3.03.03.01.21.07 Pengawasan Obat Hewan 257.702.700 254.426.418 98,73
20 3.03.03.01.21.08 Peningkatan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Veteriner 100.488.600 99.202.336 98,72
21 3.03.03.01.21.09 Peningkatan Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan Hewan Qurban 50.715.000 50.515.000 99,61
22 3.03.03.01.21.12 Jejaring Sistem Informasi dan Pelayanan Kesehatan Hewan 129.843.500 129.731.800 99,91
23 3.03.03.01.21.14 Surveilance, Pemberantasan dan Monitoring Penyakit Hewan 888.342.200 760.005.345 85,55
24 3.03.03.01.22.02 Pembibitan dan Perawatan Ternak 192.224.600 191.130.600 99,43
25 3.03.03.01.22.03 Pendistribusian Bibit Ternak Kepada Masyarakat 1.895.075.100 1.891.965.961 99,84
26 3.03.03.01.22.10 Registrasi, Pengkartuan dan Pengelolaan Ternak 811.229.800 790.945.167 97,50
27 3.03.03.01.22.11 Perumusan Parameter Peternakan Tingkat Wilayah dan Visualisasi 84.474.000 84.317.660 99,81
28 3.03.03.01.22.12 Pengembangan Sistem dan Pola Kawasan 459.129.162 438.289.179 95,46
29 3.03.03.01.22.13 Penguatan Instalasi Pembibitan Ternak Kerbau 565.685.000 555.920.987 98,27
30 3.03.03.01.22.14 Pengembangan produksi dan pengolahan pakan ternak 577.502.300 542.488.922 93,94
31 3.03.03.01.22.15 Pengembangan Kelembagaan dan Penumbuhan Kelompok Peternakan Model 289.720.000 279.739.300 96,56
32 3.03.03.01.22.16 Pengembangan Pakan Hijauan 402.899.100 396.471.697 98,40
33 3.03.03.01.22.17 Pengawasan Mutu dan Keamanan Pakan 36.969.500 36.589.900 98,97
34 3.03.03.01.23.07 Promosi Atas Hasil Produksi Peternakan Unggulan Daerah 22.375.000 20.980.700 93,77
35 3.03.03.01.23.14 Pengawasan Lalu Lintas dan Perdagangan Ternak 418.668.500 401.932.515 96,00
36 3.03.03.01.23.15 Pengembangan agribisnis peternakan 78.605.000 78.089.412 99,34
Sub Total per Hal:
Total:

Tentang SIRMS

SIRMS singkatan dari Sumbawa Integrated Resources Management System merupakan sebuah aplikasi Pengelolaan sumber daya pemerintahan yang terintegrasi dalam aktifitas birokrasi dari hulu hingga hilir dengan memanfaatkan Teknologi Informasi dalam rangka menunjang tata kelola pemerintahan yang baik, efisien, efektif, transparan, akuntabel dan tertib administrasi.

Diadopsi dengan platform yang sama dari pemerintah kota Bandung BIRMS, Sumbawa telah berhasil mengembangkan aplikasinya dengan kearifan lokal dan kebutuhan kabupaten Sumbawa dengan mengintegrasikan lebih banyak lagi aplikasi diantaranya Tepra LKPP, SIRUP LKPP, SIMDA BKPP (s/d 2022), SIPD (sejak 2023), e-catalog/purchasing LKPP (sejak 2023), LPSE Kabupaten Sumbawa dan proses dokumen pengadaan langsung secara elektronik yang diramu sesuai dengan Peraturan yang berlaku sekaligus menghasilkan Laporan Realisasi Anggaran up-to-date untuk kebutuhan sendiri.

Kontak Kami
Kabupaten Sumbawa
Kabupaten Sumbawa
Kantor Bupati Sumbawa
Jl. Garuda No 1
SUMBAWA BESAR
Kabupaten Sumbawa
Nusa Tenggara Barat

Lokasi Kantor